Tentang Kami

Journal Support Haziq Official ID adalah layanan yang bergerak di bidang solusi digital untuk pengelolaan Jurnal Akademik dan ilmiah, dengan fokus utama pada platform OPen Journal System (OJS).

Visi dan Misi

Visi

Menjadi mitra terpercaya dan terdepan dalam mendukung publikasi karya ilmiah berbasis Open Journal Systems (OJS) berkualitas tinggi, serta berkontribusi pada kemajuan ilmu pengetahuan dan inovasi.

Misi :

Membantu peneliti dan akademisi dalam memilih jurnal yang tepat dan meningkatkan peluang publikasi karya ilmiah mereka.


1. Menyediakan layanan konsultasi dan pendampingan yang komprehensif dalam proses penulisan dan publikasi jurnal ilmiah.

2. Memberikan layanan instalasi, pembaruan, kustomisasi tampilan, yang dapat memenuhi kebutuhan dan meningkatkan kinerja jurnal ilmiah sesuai standar akreditasi dan identitas jurnal.

3. Mendukung pengelola dan menghasilkan naskah jurnal yang berkualitas, orisinal dalam meraih akreditasi nasional serta indexasi internasional.

4. Menawarkan solusi repositori digital yang memungkinkan pengelolaan arsip dokumen ilmiah secara aman, terstruktur, dan mudah diakses untuk mendukung keterbukaan informasi dan keberlanjutan data.

5. Terus mengembangkan diri dan berinovasi untuk memberikan layanan yang terbaik dan relevan dengan perkembangan dunia publikasi ilmiah.

6. Menjaga integritas dan etika ilmiah dalam setiap tahapan proses publikasi.

7. Membangun Kemitraan yang Profesional dan Terpercaya: Menjalin hubungan yang kuat dengan klien melalui pendekatan layanan yang responsif, profesional, dan fokus pada peningkatan kualitas serta reputasi jurnal di tingkat nasional dan internasional.